Selamat Datang, Sugeng Rawuh, Ahlan Wasahlan, Welcome, 환영, bienvenida, स्वागत, 歓迎

Jumat, 23 Maret 2012

Aplikasi NUPTK Web Browser Online

Beberapa hari yang lalu, vcom mendapat pertanyaan dari beberapa teman yang kebetulan memiliki profesi sebagai tenaga pendidik di berbagai sekolah. mereka menanyakan bagaimana cara mengetahui apakah sebagai tenaga pendidik yang memiliki NUPTK, saya benar-benar sudah terdaftar di database Nasional? kalau tidak terdaftar, berarti NUPTK saya palsu dong? kalau di pikir-pikir benar juga pertanyaan teman saya, akhirnya vcom mencoba mencarikan solusi tersebut dengan cara pengecekan di database nasional. tapi untuk melihat satu persatu NUPTK-nya guru se-Indonesia ini apa ga bisa-bisa 21 hari 21malam ga selesai? hehehehe...

tapi sobat guru jangan khawatir, vcom kini punya solusi yang cukup jitu dan Insya Alloh manjur, karena udah beberapa kali vcom mencoba dan mencocokkan dengan output yang asli, yaitu dengan beberapa NUPTK yang di miliki beberapa guru yang ada.


NUPTK Web Browser V173 nama dari aplikasi untuk melihat NUPTK secara online, adalah cara yang cukup akurat yang saat ini vcom gunakan. aplikasi ini adalah keluaran dari Kemendiknas, versi ini hingga saat ini belum ada update-nya, jadi sepertinya masih yang paling banyak di gunakan. bahkan pada aplikasi ini di sertakan juga bagi para tenaga pendidik yang lupa pada NUPTK-nya dapat mencari dengan menginput nama, tanggal lahir dan lain-lain. mudah bukan?

penggunaan aplikasi ini sangat simple, cukup pilih kategori pencarian dan masukkan NUPTK kemudian klik cari maka secara otomatis hasil akan di tampilkan di sebelah kanan. o..ya! aplikasi ini resmi, anda dapat melihat di situs resmi Kemendiknas.

nah...dari pada muter-muter ga jelas, anda bisa langsung download di SINI


anda dapat berlangganan artikel dan postingan kami melalui facebook di http://www.facebook.com/vcomrajawali123

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Popular Posts